Aplikasi Rapor SMK Gratis

Posted by

 Saat inisudah banyak SMK yang menggunakan E-rapor, tapi karena berbagai kendala ada juga yang belum bisa menggunakan E-rapor. Nah untuk sekolah yang belum bisa menggunaan E-rapor aplikasi Rapor SMK ini mungkin bisa membantu.

Aplikasi berbasis Microsoft Excel dengan fasilitas Macro, oleh karena itu pastikan sebelum menggunakan aplikasi ini fasilitas macro aktif. Untuk Microsoft Excel 2010 ke atas fasilitas macro otomatis aktif.

Tata Cara Penggunaan Aplikasi

  • Download Aplikasi Disini atau DISINI
  • Sebelum digunakan sebaiknya copy file, kemudian rename ( ganti nama ) file
  • PERINGATAN , dalam input data TIDAK BOLEH MEMINDAHKAN, atau menggunakan failitas Cut dan Paste

Sebelum file dibagikan kepada wali kelas oleh pihak kurikulum atau pengajaran lakukan SETTING sebagai berikut :


Halaman Menu

Isi Nama sekolah, Alamat, Semester, Tahun Pelajaran, Nama Kepala Sekolah, NIP Kepala Sekolah, Tempat Sekolah dan tanggal Pembagian rapor


Kompetensi Keahlian

  1. Pada Halaman Menu di bagian SETTING Klik Kompetensi Keahlian
  2. Isi Kode dan Nama Kompetensi Keahlian sesuai Spektrum PSMK terbaru
  3. Pengisian data berikutnya harus urut, artinya tidak boleh ada baris kosong di antara kode atau nama kompetensi yang satu dengan lainnya


Rombongan Belajar

  1. Pada sheet ini yang diisi adalah kolom KELAS, KODE KOMPETENSI, dan ROMBEL ( jika ada lebih dari satu rombel untuk tingkat dan kompetensi yang sama)
  2. KELAS : isi X untuk kelas 10, XI untuk kelas 11, dan XII untuk kelas 12
  3. KODE KOMPETENSI : sesuai yang ada dalam daftar kompetensi
  4. ROMBEL : Diisi jika ada lebih dari satu rombel untuk kelas dan kompetensi yang sama, misalkan X Multimedia ada dua rombel, maka rombel diisi 1 dan 2
  5. Kolom kompetensi dan Nama Kelas akan muncul sendiri jika data sudah terisi


Mata Pelajaran

  1. Untuk sheet mata pelajaran diisi sesuai tingkatan sendiri-sendiri kelas X, Kelas XI dan Kelas XII.
  2. Nama Kompetensi akan tampil sendiri sesuai pengisian data sheet Kompetensi
  3. Isi nama mata pelajaran sesuai Struktur Kurikulum pada Kode masing-masing.
  4. Baris Kode A untuk mata pelajaran Muatan Nasional
  5. Baris Kode B untuk mata pelajaran Muatan Kewilayahan
  6. Baris Kode C1 untuk Mata pelajaran Dasar Bidang Keahlian
  7. Baris Kode C2 untuk mata pelajaran Dasar Program Keahlian
  8. Baris Kode C3 untuk mata pelajaran Kompetensi Keahlian


Data Siswa

  1. Pada sheet ini diisi Data siswa sesuai rombel
  2. Pengisian data tidak boleh memindahkan (Cut - Paste)
  3. Gunakan Copy Paste Value untuk mencopy data dari file yang berbeda
  4. Kolom Kelas Harus diisi sesuai pilihan Daftar List, untuk kelas yang sama boleh copy paste sesuai daftar list
  5. Jika tidak ada NISN, kolom ini diisi formula ="" semua baris siswa


Ekstra Kurikuler

Pada sheet Menu klik tombol Ekstra Kurikuler dan Kehadiran

Untuk mengisi Daftar Ekstrakurikuler klik tulisan Daftar Ekskul Disini
Selanjutnya ganti/isi data sesuai ekskul di sekolah masing-masing


Untuk memastikan SETTING sudah benar coba mengisi kolom Kelas pada sheet MENU

Selanjutnya klik Nilai Pengetahuan , jika tampil nama siswa sesuai kelas, maka setting sudah benar.

Jika sudah selesai setting, file bisa dibagikan kepada masing-masing wali kelas. 

Selamat Mencoba


LINK DOWNLOAD

Aplikasi Rapor SMK 

Mirror 

Aplikasi Rapor SMK


Jika ada masalah silahkan hubungi http://wa.me/6281933177019



Blog, Updated at: Friday, December 04, 2020

0 comments:

Post a Comment

Postingan Populer


Belajar MYOB Lengkap
DOLLAR GRATIS


Anda punya blog? Bisa dimanfaatkan untuk cari dollar. Salah satunya adalah dollar dari adf.ly dengan begitu mudah. Caranya hanya dengan mempersingkat url/link yang kita miliki di situs adf.ly, kemudian kita copy dan pada saat ada orang yang mengklik link adf.ly tersebut maka kita akan dikasih komisi dollar. Yaaa meskipun jumlahnya tidak gede tapi itu pun sudah cukup untuk membuat kita semangat mengupdate postingan blog kita.Pengalaman pribadi, saat ini sy sduah bisa mengumpulkan lebih dari $135
Untuk memulai tentu saja harus daftar dulu silakan buat akun adf.ly dulu klik disini.
Penjelasan lebih lanjut BACA DISINI




Kwitansi Excel
Bagi anda praktisi pembukuan yang mengalami kesulitan dalam mendesain kwitansi dimana bila anda mengentri suatu nilai maka secara otomatis transkrip atau terjemahan dalam bentuk teks akan muncul. Kami menyediakan file dalam ms. Excel praktis dan mudah dimanfaatkan. Mau coba? bisa download gratis DISINI
Powered by Blogger.

Drama Korea Murah Rp 3.000


Untuk Drakor maniak , kami menyediakan serial drakor murah, cuman Rp 3.000 per serial. Selengkapnya klik DISINI

Search This Blog

Powered By Blogger

Download E-book Gratis


Aplikasi CBT Mandiri seperti UNBK Praktis dan Mudah

Aplikasi CBT Mandiri adalah aplikasi untuk penilaian tertulis berbasis komputer secara mandiri oleh sekolah. Bisa digunakan untuk ujian sekolah, ulangan semester, ulangan tengah semester mupun ulangan harian yang berbasis komputer.Lengkap dengan analisis butir soal. Selengkapnya disini

Dollar Gratis Setiap Bulan

Dollar Gratis Setiap Bulan
Anda au dapet dollar setiap bulan seperti ini? Silakan Daftar

Laman

Search This Blog

Popular Posts